Thursday, November 12, 2020

Tips Aman Gadai Sertifikat Rumah Secara Online

 

gadai sertifikat rumah

Berkembangnya dunia digital seperti saat ini memunculkan banyak sekali layanan online yang bisa memudahkan masyarakat. Salah satu layanan online yang bisa Anda rasakan adalah pegadaian online. Jadi Anda bisa gadai aset apapun termasuk gadai sertifikat rumah dari mana saja dan kapan saja. Namun karena bersifat online, Anda harus berhati-hati agar tidak tertipu dan malah merugi. Rumah merupakan barang yang sangat mahal sehingga sangat sayang apabila salah memilih tempat gadai. Untuk menghindari hal tersebut, berikut ini tips aman gadai secara online:

Pilih Lembaga Terpercaya

Saat ini ada banyak sekali lembaga keuangan yang menawarkan layanan gadai online, baik itu sertifikat rumah atau pun aset lainnya. Dari banyaknya lembaga yang menawarkan layanan tersebut, tidak semua lembaga dapat dipercaya. 

gadai sertifikat rumah

Banyak juga lembaga ilegal yang akan merugikan Anda. Carilah lembaga terpercaya dengan kredibilitas dan rekam jejak yang baik. Pastikan juga lembaga tersebut terdaftar OJK (Otoritas Jasa Keuangan) dan juga APPI (Asosiasi Perusahaan Pembiayaan Indonesia). 

Pahami Syarat dan Ketentuan

Setelah memilih lembaga yang menyediakan gadai sertifikat rumah online, selanjutnya pahami syarat dan ketentuannya. Tanyakan juga biaya lain-lain seperti biaya denda, biaya administrasi, dan lain sebagainya. Hal ini akan menghindarkan Anda dari biaya-biaya yang tiba-tiba muncul di tengah proses cicilan.

Pilih Lembaga yang Mengadakan Survey

Meskipun memberikan layanan online namun beberapa lembaga mengadakan survey langsung untuk melihat jaminan. Sebaiknya Anda memilih lembaga yang mengadakan survey tersebut sehingga bisa langsung bertemu pihak perusahaan.

Ajukan di Website Resmi

Tips terakhir adalah mengajukan website resmi perusahaan. Tujuannya yaitu untuk menghindari penipuan atau pencurian data dari pihak-pihak tidak bertanggung jawab.

Itulah tips aman yang bisa Anda lakukan jika ingin gadai sertifikat rumah secara online. Dengan mengikuti tips di atas, maka Anda tidak akan merasa dirugikan nantinya. Salah satu perusahaan yang bisa Anda pilih jika ingin menggadaikan sertifikat rumah adalah BFI Finance. Perusahaan ini terpercaya karena terdaftar OJK dan APPI. Langsung saja kunjungi website BFI Finance untuk informasi lebih lengkap serta cara mengajukan gadai online. Website resmi BFI Finance yaitu produk.bfi.co.id. 

0 comments:

Post a Comment